ARRAY pada PASCAL DAN C++
December 02, 2012
Pascal:
Listing:
uses crt;
var nama : array[1..20] of string;
tugas, uts, uas, presensi : array[1..20] of integer;
rata : array[1..20] of real;
a,jd : byte;
begin
clrscr;
write('Masukkan
Jumlah Data Nilai: '); readln(jd);
for a := 1 to jd do;
begin
clrscr;
writeln('PENILAIAN
UJIAN MAHASISWA');
write('Masukkan
Nama : '); readln(nama[a]);
write('Masukkan
Nilai Tugas : '); readln(tugas[a]);
write('Masukkan
Nilai UTS : '); readln(uts[a]);
write('Masukkan
Nilai UAS : '); readln(uas[a]);
write('Masukkan
Presensi : '); readln(presensi[a]);
Rata[a]:=(0.1*tugas[a])+(0.2*uts[a])+(0.3*uas[a])+(0.4*presensi[a]);
end;
for a := 1 to jd do;
begin
clrscr;
writeln('PENILAIAN
UJIAN MAHASISWA');
writeln('Nama :
',nama[a]);
writeln('Nilai
Tugas : ',tugas[a]);
writeln('Nilai UTS
: ',uts[a]);
writeln('Nilai UAS
: ',uas[a]);
writeln('Presensi
: ',presensi[a]);
writeln('Rata-rata
: ',rata[a]:1:2);
end;
readln;
end.
logika program:
Dalam program ini menggunakan
pengulangan “For and Do”. Pertama gunakan perintah “uses crt” yang digunakan untuk mendefinisikan library sehingga dapat
menggunakan fungsi tambahan seperti clrscr.
Kemudian “var” untuk pendeklarasian array
untuk menentukan tugas, uts,
uas, presensi. Yang hanya mengimput data antara 1 sampai 20
erupa bilangan real. Kemudian diteruskan a dan jd bertipe
byte. Clrscr yang berfungsi membersihkan layar.kemudian masukan data pada
printah “write” yang digunakan untuk menampilkan output. Kemudian kita memasuki perulangan 1 sampai
batas jumlah data memenuhi. Kemudian kita memasukan output yang ingin
ditampilkan pada peerintah “writeln” .
lalu program diakhiri dengan end.
Output:
Contoh kita ingin
mencari nilai rata-rata dari seorang siswa
Dengan data sebagai
berikut:
Nama : amat
Nilai tugas:75
Nilai UTS :80
Nilai UAS :70
Presensi :75
C++
Listing:
#include<iostream.h>
#include<conio.h>
void main()
{
clrscr();
char nama[20][10];
char npm[8][10];
char kelas[5][10];
int jml;
cout<<"Masukkan jumlah yang ingin di data:";
cin>>jml;
clrscr();
for(int i=1;i<=jml;i++)
{
cout<<"\n input data ke-"<< i
<<":";
cout<<"\n nama
ke-"<<i<<":";
cin>>nama[i];
cout<<"\n npm
ke-"<<i<<":";
cin>>npm[i];
cout<<"\n kelas
ke-"<<i<<":";
cin>>kelas[i];
}
for(int j=0;j<=jml;j++)
{
cout<<"\n input data ke-"<< j;
cout<<"\n nama
: "<< nama [j];
cout<<"\n npm
: "<< npm [j];
cout<<"\n kelas
: "<< kelas [j];
cout<<"\n================================\n";
}
getch();
}
logika program:
Pertama-tama kita masukan printah #include<iostream.h> dan #include<conio.h>
untuk memanggil program yang kan digunakan. Kemudian disini kita
menggunakan karakter nama, npm, dan kelas . disini juga kita memakai
perulangan for I sebagai integer. setelah program selesai . klik run
makaprogram sudah bisa dijalankan.
Output:
contoh kita ingin mendata 2 orang dengan data sebagai berikut:
1. nama: amat
npm: 78
kelas: 12
2. nama: andi
npm: 75
kelas: 11
maka hasilnya sebagai berikut:
0 comments